Bagaimana cara ke Jungleland ? dengan kendaraan roda dua ataupun angkutan umum?


Bagaimana cara ke Jungleland ? dengan kendaraan roda dua ataupun angkutan umum?

Jika ingin Menuju Jungleland menggunakan kendaraan roda dua (sepeda motor) adalah :
Dari arah Jakarta melalui Jalan Raya Bogor menuju Sentul/Bogor, lalu belok ke arah Babakan Madang melalui jalur Hotel Harris menuju Sentul Nirwana/Bellanova sampai ke arah Jungleland.

Jika ingin Menuju Jungleland dengan angkutan umum Bus dari arah Jakarta adalah menuju Terminal Bogor, dari terminal Bogor menggunakan Trans Pakuan ke arah Bellanova Mall, dari Bellanova Mall menuju Jungleland menggunakan transportasi taxi/ojek.

Jika ingin Menuju Jungleland dengan angkutan umum Kereta dari arah Jakarta adalah menuju Stasiun Bogor, dari stasiun Bogor menggunakan angkutan kota (angkot) dengan kode 03 (Bubulak - Baranang Siang ), lalu turun di Terminal Damri/Botani, lalu menggunakan Trans Pakuan ke arah Bellanova Mall, dari Bellanova Mall menuju Jungleland menggunakan transportasi taxi/ojek.

Bagaiaman mendapatkan tiket Promo Jungle Land Bogor Khusus Rombongan ?
Untuk Anda yang ingin mendapatkan tiket Promo Rombongan baik dari sekolah atau rombongan grup perusahaan,
silahkan hubungi Marketing Rombongan
Telpon: (0254) 202 111
customer.service WA/HP: 082125432398
cek website promo rombongan di www.Jungle-Land.Com

sebagai informasi harga tiket Jungle land Umum tanpa Promo.

Harga Tiket Jungleland
Weekday (Senin-Kamis)| Rp 165 ribu/orang
Jumat | Rp 88 ribu/orang
Weekend (Sabtu-Minggu)| Rp 220 ribu/orang
High Season (Libur Panjang)  | 265 ribu / orang

Jam Operasional Jungle land Bogor
Weekdays (Senin-Kamis) : 10.00-17.00 WIB;
(Jumat):  10.00-18.00 WIB
Weekend (Sabtu-Minggu) : 09.00-18.00 WIB
High Season (Libur Panjang):  09.00-18.00 WIB

ALAMAT JUNGLELAND
Jl. Jungleland Boulevard
Kawasan Sentul Nirwana - Bogor 16810

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel